-->

Setting Jaringan Warnet windows 7

Beberapa hari yang lalu saya dapat masalah di salah satu warnet yang saya tangani, masalahnya berawal setelah si pemilik warnet menginstal windows 7 ke seluruh komputernya yang sebelumnya memakai windows xp, Billing yang digunakan adalah Billing Exploror Vista7. setelah di cek ricek ternyata setiap menyalakan komputer harus memasukkan password user seperti gambar di bawah ini

Yang seharusnya setiap menyalakan komputer mucul desktop billing sepeti di bawah ini
Kemudian saya coba memasukkan password User windows 7 misalnya 1234 dan treeeeng... masuk langsung ke desktop tanpa harus melalui billing, kesimpulannya billing explorer tidak auto run atau otomatis berjalan ketika komputer di nyalakan

Kemudian saya periksa lagi di sudut kanan bawah pada layar ternyata disini sudah terinstal deepreeze, dambar ikon seperti berikut
Selanjutnya saya cek IP Address Komputernya ternyata yg dipilih adalah Obtain an IP Address Automaticaly seperti gambar di bawah
ini akan menyebabkan bentrok ip address komputernya sehingga ada sebagian yang tidak bisa terhubung ke server..
Setelah melihat kondisi di atas yang pertama yang saya lakukan adalah menonaktifkan sementara deepreeze dengan cara tekan tombol Shift pada keyboard lalu double klik pada ikon deepreeze seperti gambar di atas, masukkan password deepreeze seperti gambar dibawah ini lalu enter atau klik tombol OK
Muncul tampilan seperti ini jika password benar
Ada 3 pilihan yaitu :
  1. Boot Frozen. Fungsinya untuk mengunci deepreeze
  2. Boot Thawed on Next ... Restart. Fungsinya untuk menonaktifkan deepreeze sementara dan mengaktifkan kembali setelah 1 kali restar jika di kolom kita isi dengan angka 1, angka bisa diganti sesuai kebutuhan
  3. boot thawed untuk menonaktifkan deepreeze
Saran saya pilih Boot Thawed on next (2) Restart
OK kemudian restart Komputer
Login kembali setelah komputer menyala dan ada tanda silang pada ikon deepreezeseperti di bawah ini
 untuk sementara sampai disini dulu.. karena ada pekerjaan yg harus di kerjakan tinggalkan komentar dak akan saya lanjutkan lagi